Warga Graha Pajajaran Katulampa Bogor Gelar Salat dan Potong Hewan Qurban di Musolah Rosad Al Abudi
Jabaronlien.com_Dalam rangka melaksanakan Ibadah Qurban Idul Adha 1445 H, Warga Graha Pajajaran melaksanakan penyembelihan hewan Qurban. Penyembelihan hewan Qurban tersebut dilaksanakan pada Senin (17/6) di Musolah Rosad Al Abudi. Agenda di awali dengan Shalat Idul Adha berjamaah yang dimpimpin oleh Ustad Wahyudin kemudian dilanjutkan Khutbah Idul Adha oleh Ustad Abah Atang. Setelah Khutbah para jamaah bersalaman sambil bersalawat.
Satu ekor sapi dan delapan kambing disembelih hari ini bersama seluruh jamaah Musolah Rosad Al Abudi ", ujar Pak Hermawan selaku Panitia Qurban. Berikut Nama-Nama Pengkurban tahun ini di Musolah Rosad Al Abudi
Update List kurban🐂 th 2024
1. Atang Komara bin Komar B20
2. Yeni Puspita Sari binti Suwarna C3
3. Masri bin Makmur D4
4. Daaris Goswatulilmi Mubarock bin Wildan B16
5. Andri Susanta F10
6. Ketut Sugiarto C10
7. Joni nurjohan C18
List Kurban 🐐,
1. Wahyudin bin Pandi D.27
2. Rian Triharyana bin Maskan MBR A1/6
3. Budi Santoso. B.20
4. Mochammad Arief bin Mochammad Sufjan Ichsan D22
5. M. Firmansyah bin Partoyo C 19
6. Wida Satriawan bin Jumadi D 1
7. Ibu Citra Aprilina binti Guntar Sinaga G1
8. Ibu Nur Komala Sari binti H. Abdullah
Atas nama DKM Rosyad Al-Abudi menyampaikan terima kasih kepada seluruh jama'ah atas semua kerja keras dan dedikasi nya dalam menunaikan amanah penyelenggaraan pemotongan hewan kurban sampai distribusi , Ujar Ustad Wahyudin
Sejalan dengan itu, Abah Atang dalam Khutbahnya menyampaikan kisah Nabi Ibrahim As dan Nabi Ismail. Ustad Atang juga berharap Kisah Nabi Ibrahim dapat menjadi pelajaran untuk manusia khususnya warga dan jamaah di Graha Pajajaran. Red